• About
  • Sitemap
  • Kontak Saya
  • Margahayuland
Kata Mutiara Bijak | Puisi Cinta | Foto Lucu | Rumput Liar

Kumpulan Kata Mutiara Bijak | Puisi Cinta | Gambar dan Video Lucu | Foto Unik | Cerpen Cerita Remaja Romantis | Game online | Serta Info Terbaru dan Teraktual Lainnya

Diberdayakan oleh Blogger.
  • Home
  • Permainan dan Game
  • Kumpulan video
  • Kumpulan Gambar
  • Kalam Mutiara Cinta
  • Paling Lucu
Home » Edukasi dan Akademis » Ilmu Ekonomi, Landasan Pengetahuan Ekonomi Kehidupan

Ilmu Ekonomi, Landasan Pengetahuan Ekonomi Kehidupan


Pada era sekarang ini, ekonomi adalah masalah utama bagi seluruh lapisan masyarakat. Bagaimana tidak, ekonomi adalah jantung utama kehidupan masyarakat. Ekonomilah yang mendorong masyarakat untuk bekerja menghasilkan uang demi kesejahteraan kehidupan ekonomi mereka. Ekonomi adalah hal yang berkembang dengan pesat. Pasang surutnya kehisupan ekonomi pada masyarakat tidaklah menjadi cambuk utama hilangnya ekonomi dari masyarakat. Karena sejatinya ekonomilah yang menjadi hidup masyarakat. Dengan alasan tadi, ilmu ekonomi muncul sebagai pengetahuan yang memberikan konsep dasar dan menjadi arahan perkembangan ekonomi suatu kaum. Ilmu ekonomi merupakan salah satu landasan pengetahuan ekonomi kehidupan pada masyarakat.

Kita mengetahu ekonomi adalah bagian dari hidup yang tidak dapat dipisahkan, bahkan semakin melekat, namun, apakah kita sudah mengetahui apa itu ilmu ekonomi yang menjadikan dasar pemikiran tentang perkembangan kehidupan? Ada beberapa definisi yang dapat kita pahami. Seperti yang diungkapkan oleh Prof. DR. J.L Mey JR. ilmu ekonomi adalah ilmu pengetahuan yang mempelajari usaha manusia ke arah kemakmuran. Definisi lain tentang ilmu ekonomi juga muncul dari Adam Smith yang mendefinisikan bahwa ilmu ekonomi adalah ilmu yang mempelajari tingkah laku manusia dalam usahanya untuk mengalokasikan sumber-sumber daya yang terbatas guna mencapai tujuan tertentu. Dari dua definisi diatas, kita semakin tahu bahwa ilmu ekonomi memberikan pengaruh yang besar terhadap kemajuan pengetahuan manusia bagaimana mengelola dan memanfaatkan sember daya sebagai lahan pencapaian ekonomi yang baik bagi suatu kaum atau masyarakat.

Ilmu ekonomi mengajarkan kita bagaimana memanfaatkan sumber daya dengan baik, meskipun sumber daya itu minim. Dalam hal ini, ilmu ekonomi mengembangkan kita menjadi lebih proaktif dalam membangun ekonomi melalui sumber daya yang terbatas sekalipun. Dari apa yang kita pelajari dari ilmu ekonomi, kita mampu berkembang dengan lebih baik, menyediakan barang maupun jasa dalam bentuk yang lebih ekonomis. Sebagai ilmu pengetahuan dasar kehidupan, ilmu ekonomi itu sendiri terlalu luas, maka dari itu, dalam ilmu ekonomi ada dua macam ruang lingkup yaitu makro dan mikro. Kedua ruang lingkup ini memberikan pengetahuan yang luar biasa kepada masyarakat agar mereka lebih mudah mempelajari ilmu ekonomi.

Dalam perannya terhadap perkembangan kehidupan manusia, ilmu ekonomi memberikan jalan dan arahan yang tepat kepada masyarakat untun mengembangkan sumber daya yang ada pada mereka dengan baik. Ilmu ekonomi mikro dan makro memiliki spesifikasi tersendiri dalam dunia ekonomi. Penitikberatan ekonomi mikro adalah pada perwujudan efisiensi sumber daya yang ada untuk mencapai kepuasan yang maksimum. Sedangkan ekonomi makro lebih menitikberatkan tujuannya pada kegiatan ekonomi itu sendiri.

Dalam kaitannya dengan pengetahuan, selain adanya ruang lingkup mikra dan makro, ilmu ekonomi juga dibagi menjadi bebrapa disiplin ilmu, yaitu ekonomi deskriptif, eonomi teori dan ekonomi terapan. Semua disiplin ilmu tersebut sebenarnya memiliki tujuan yang sama dalam membangun dan mengembangkan dunia perkekonomian masyarakat. Jadi, yang perlu kita lakukan adalah mempelajari ilmu ekonomi sebagai pengetahuan dasar yang akan menuntun kita menuju kehidupan ekonomi yang lebih baik. Pemanfaatan ilmu dengan baik akan menghasilkan sesuatu yang lebih baik juga. 

Ilmu alamiah dasar | Ilmu kalam
Posted by Mawar Senja on Rabu, 27 Februari 2013 - Rating: 4.5
Title : Ilmu Ekonomi, Landasan Pengetahuan Ekonomi Kehidupan
Description : Pada era sekarang ini, ekonomi adalah masalah utama bagi seluruh lapisan masyarakat. Bagaimana tidak, ekonomi adalah jantung utama kehidu...
Posting Lebih Baru
Posting Lama
Beranda
  • Tweet
  • Pin It!


Kategori

  • All About Islam (37)
  • Aneka Flora Dan Buah (16)
  • Bisnis Anda (25)
  • Cerita cinta (14)
  • Cerita cinta dan motivasi (18)
  • Edukasi dan Akademis (185)
  • Hardware (27)
  • Kesehatan Anda (86)
  • Kumpulan Puisi (88)
  • Kumpulan gambar (63)
  • Pernik dan Unik (103)
  • Teknovarian (79)

Baru Melintas

Sering Dibaca

  • Kata Kata Mutiara Penyejuk Hati
    Kata-kata mutiara   nan bijak dalam balutan warna indah dan bunga bahasa yang elok tentulah akan sangat mudah membuat hati menjadi cer...
  • Gambar Kata Kata Indah Mutiara Bijak
    Gambar kata kata merupakan sebuah gambar yang berisi dengan kata kata tertentu. Kata kata yang ada bisa berupa saran, kritikan, kata kata ...
  • Game Online : Permainan Terbaru Paling Seru
    Game online paling lengkap, terbaru, lebih variatif dengan beragam pilihan permainan online yang pastinya lebih menarik. Temukan lebih b...
  • Kata Mutiara Cinta : Sejatinya Sebuah Ketulusan
    Lantunan  kata kata mutiara  cinta memang teramat sering menghipnotis kita. Alunan nada yang begitu memikat, disertai indahnya bait-bai...
Copyright © 2013 Kata Mutiara Bijak | Puisi Cinta | Foto Lucu | Rumput Liar - All Rights Reserved
Design by Mas Sugeng - Powered by Blogger